Kota Kediri Dalam Angka 2023
Nomor Katalog : 1101001.3571
Nomor Publikasi : 35710.2303
ISSN / ISBN : 0215-5958
Tanggal Rilis : 2023-02-28
Ukuran File : 7.02 MB
Abstraksi
Kota Kediri Dalam Angka 2023 merupakan publikasi tahunan yang diterbitkan oleh BPS Kota Kediri yang menyajikan beragam jenis data yang bersumber dari BPS Kota Kediri dan institusi lain. Publikasi ini memuat gambaran umum tentang keadaan geografi dan iklim, pemerintahan, serta perkembangan kondisi sosial-demografi dan perekonomian di Kota Kediri. Untuk memudahkan pemahaman dan pemanfaatan data, disertakan juga penjelasan teknis dari setiap jenis statistik yang disajikan. Disadari bahwa publikasi ini belum sepenuhnya memenuhi harapan pihak pemakai data khususnya para perencana, namun diharapkan dapat membantu melengkapi penyusunan rencana pembangunan di Kota Kediri.